Kamis, 09 Juli 2009

Alat Bantu Encode / Konversi HTML

Encode HTML

Apabila kita ingin memposting sebuah kode HTML, kita perlu konversi terlebih dahulu agar dapat dibaca bukan sebagai kode. Jika kita melakukan secara manual akan sangat lama, untuk itu perlu alat bantu seperti program dreamweaver. Tapi ada juga alat bantu secara online yang dapat kita gunakan untuk mengkonversi kode, misalnya merubah tanda '<' dan '>' menjadi '&lt;' dan '&gt;'.

0 comments:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More