Main Simpel, 'Free Blogger Template', ini dibuat karena mulai tertarik dengan template yang simpel. Template ini tidak menggunakan bagian 'sidebar' lagi, jadi sepenuhnya elemen lain tersimpan dibagian bawah dalam beberapa kolom. Pada halaman 'index' atau 'fontpage', hanya menampilkan judul, tanggal dan 'post footer' (berupa 'author', 'comment' dan 'label'), sisi simpel 'free template' ini lebih kesana.
Template ini sebenarnya lebih mudah menggunakan 'grid system' seperti pada Blogger Template dengan Grid System, tapi tidak jadi, karena ingin memberikan trik lain diluar penggunaan grid pada video tutorial-2 edit template minima.
Sip terima kasih, semoga template ini berkenan di hati :).
0 comments:
Posting Komentar